5 Cara Unik Dan Cepat Memanen Padi
5 Cara Memanen Padi Jaman Now
Masa panen adalah masa yg di nanti nanti para petani. Namun ternyata ada beberapa metode berbeda yg di gunakan untuk memanen padi. Berikut 5 cara berbeda dari yg paling sederhana.
1. Dengan arit
Metode ini yg paling sering kita jumpai di Indonesia , negeri tercinta ini. Para petani menengkram padi dan kemudian memotongnya dg arit. Kelemahan dari metode ini, memakan waktu lama dan memerlukan banyak orang. Kelebihannya memberdahakan banyak orang, tradisi dan kekeluargaan.
02.Arit dengan modofikaso tongkat
Metode ini membuat memanen padi terlihat lebih mudah dan cepat. Petani tinggal melibas padi dengan sabetan sabetan. Kelemahan metode ini cukup memakan tenaga. Kelebihanya tidak perlu banyak orang untuk sepetak sawah dan cukup cepat hasilnya.
03.Dengan mesin potong rumput yg dimodifikasi
Nah metode ke 3 ini yg menurut saya yg paling bisa dikembangkan di Indonesia, dan kita sudah sering melihat penggunaan alat potong rumput , tinggal di modifikasi di tambahi tembeng pendorongnya. Kelemahan metode ini butuh tambahan pengeluaran untuk bahan bakar, kelebihan metode ini cukup cepat dan efisien. Cukup 1 orang saja untuk sepetak sawah.
04. Dengan traktor
Dengan traktor memanen sawah akan semakin cepat. Cukup satu orang saja untuk beberapa petak sawah dan tidak menyebabkan petani lelah. Kelemahan metode ini tentunya perlu banyak bahan bakar dan harga traktor pemanen yg cukup mahal. Kelebihan metode ini proses memanen jadi sangat cepat bahkan untuk beberapa petak sawah.
05.Dengan truk pemanen
Dengan truk pemanen proses memanen menjadi super cepat. Terutama untuk sawah sawah yg sangat luas misalnya yg ratusan atau ribuan hecktar. Kelemahan metode ini truk pemanen sangat mahal dan harus di datangkan dari luar negeri. Kelebihannya proses pemanenan menjadi sangat cepat bahkan langsung menjadi gabah.
Nah sobat, demikianlah 5 peralatan untuk memanen padi. Cara manakah yg paling bisa di terapkan dan efisien menurut kalian?
Untuk lebih jelasnya sobat bisa lihat video saya
https://youtu.be/UDc_r8v8RRI
Comments
Post a Comment